“Masih ada warga yang percaya berita hoax. Padahal itu sama sekali tidak benar. Jadi sebelum pelaksanaan vaksinasi di sekolah, juga kami selipkan sosialisasi.”
Percepatan vaksinasi anak dengan rentang usia 6 sampai 11 tahun menjadi atensi di Kabupaten Probolinggo. Tak terkecuali di Sekolah Dasar Islam Terpadu (SD IT) Permata Kraksaan.